Kontak

“Bersatu Bersama – Sama Menuju Mekar Jadi Lebih Baik“ Rumusan Visi tersebut merupakan suatu ungkapan dari suatu niat yang luhur untuk memperbaiki dalam penyelenggaraan Pemerintahan dan pelaksanaan pembangunan di Desa Mekarjadi baik secara individu maupun kelembagaan, Sehingga 6 (enam) tahun ke depan Desa Mekarjadi mengalami suatu perubahan yang lebih baik dan peningkatan kesejahteraan masyarakat dilihat dari segi ekonomi dengan dilandasi semangat kebersamaan dalam penyelenggaraan Pemerintahan dan pelaksanaan pembangunan.
  • 1. Meningkatkan Pembangunan Infrastuktur Pedesaan untuk semua bidang
  • 2. Meningkatkan pemberdayaan dan usaha kelompok perempuan
  • 3. Meningkatkan fasilitas keamanan
  • 4. Meringkatkan Kualitas kehidupan beragama
  • 5. Meningkatkan Kualitas Pendidikan, Kesehatan dan kepemudaan
  • 6. Menigkatkan Kualitas dan Kinerja Pemerintah Desa dan Birokrasi Pemeritnah Desa
  • 7. Menggali, memanfaatkan dan mengembangkan potensi desa dan sumber daya local

  • proses pembangunan di Desa Mekarjadi, penyelenggaraan Pemerintahan di Desa, pemberdayaan masyarakat di Desa dan partisipasi masyarakat sehingga secara bertahap Desa Mekarjadi dapat mengalami kemajuan

    • DESA MEKAR JADI SUNGAI LILIN